Daftar Rumah Sakit di Bandung untuk Vaksinasi Covid

Hingga saat, Indonesia telah melaksanakan proses vaksinasi Covid-19, yang dibagi menjadi beberapa tahap, termasuk di Bandung. Adapun daftar rumah sakit di Bandung untuk vaksinasi Covid-19, juga sudah disiapkan Pemerintah Kota maupun kabupaten Bandung.

Daftar Rumah Sakit di Bandung untuk Vaksinasi Covid

Bagi para warga Bandung, yang ingin melaksanakan vaksinasi Covid-19 secara gratis, maka bisa datang ke lokasi fasilitas pelayanan kesehatan, yang telah ditunjuk sebagai lokasi pemberian vaksinasi.

Dilansir dari humas.bandung.go.id, di sini Kota Bandung sendiri, telah menyiapkan banyak fasilitas kesehatan, untuk menjadi lokasi vaksinasi Covid-19 kepada sekitar 26.000 orang.

Kabarnya juga, 184 pos pelayanan vaksinasi Covid-19, diantaranya tersebar di 80 UPT Puskesmas, 35 Rumah Sakit, 59 Klinik, serta 9 pos vaksinasi Puskesmas.

(Baca Juga: Daftar Rumah Sakit di Semarang untuk Vaksinasi Covid)

Beberapa Daftar Rumah Sakit di Bandung untuk Vaksinasi Covid-19

Daftar Rumah Sakit di Bandung untuk Vaksinasi Covid

Adapun, beberapa rumah sakit yang terdaftar adalah seperti:

  • RSKIA Kota Bandung,
  • Rumah Sakit Al-Islam (RSAI) Kota Bandung
  • RS Hasan Sadikin Bandung,
  • RS Kesehatan Ibu dan Anak Bandung
  • RS Muhammadiyah Bandung.

Nantinya, calon penerima vaksin, akan divaksin oleh para tenaga kesehatan, beserta fasilitas kesehatan di Kota Bandung. Namun, sebelumnya calon penerima vaksin, telah mendaftarkan dirinya terlebih dahulu, melalui Sistem Informasi Sumber Daya Manusia Kesehatan (SISDMK).

Tidak hanya itu, di Kota Bandung sendiri sejumlah fasilitas pelayanan kesehatan seperti rumah sakit baik daerah maupun swasta, hingga puskesmas, turut terbuka dalam membantu proses vaksinasi, menurut Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bandung, Ahyani Raksanegara.

Bahkan, jumlah fasilitas kesehatan pelaksana vaksinasi bertambah. Terlebih, para fasilitas pelayanan kesehatan tersebut, memenuhi standar yang telah ditetapkan.

Pada awal tahun, jumlah fasilitas pelayanan kesehatan untuk vaksinasi Covid-19 sebanyak 191. Namun, angka tersebut masih dimungkinkan untuk terus bertambah.

Terlebih, jika fasilitas pelayanan kesehatan tersebut memang bersedia dan tentnya sudah sesuai dengan standar yang telah ditentukan.

Untuk target jumlah penerima vaksinasi di Kota Bandung sendiri, masih dapat berubah. Hal tersebut, tergantung dari proses penyaringannya. Sejauh ini, proses screening akan dilakukan secara ketat terhadap para penerima vaksin itu sendiri.

Adapun, proses ‘screening’ akan sangat berpengaruh, terhadap para calon penerima vaksin. Karena, jika kondisi kesehatan calon penerima vaksin belum dikatakan layak (sedang sakit), maka akan ada kemungkinan untuk ditunda.

Dengan adanya proses vaksinasi ini, diharapkan bisa menekan penyebaran virus Covid-19. Namun, setelah divaksin masyarakat diimbau, untuk tetap wajib melaksanakan protokol kesehatan yang ketat.

Adapun, di Kabupaten Bandung sendiri, terdapat 10 rumah sakit, 62 puskesmas, dan puluhan klinik, yang terdaftar sebagai lokasi penyuntikan vaksin.

Berikut ini ada beberapa informasi seputar daftar fasilitas layanan kesehatan, puskesmas di Kabupaten Bandung, yang menjadi lokasi vaksinasi Covid-19, seperti yang dilansir dari kesehatan.bandungkab.go.id.

Daftar 62 Puskesmas di Kabaupaten Bandung untuk Vaksinasi Covid-10

62 Puskesmas di Kabaupaten Bandung - Daftar Rumah Sakit di Bandung untuk Vaksinasi Covid
  • Puskesmas Arjasari
  • Puskesmas Baleendah
  • Puskesmas Banjaran DTP
  • Puskesmas Banjaran Kota
  • Puskesmas Bihbul
  • Puskesmas Bojongsoang
  • Puskesmas Cimaung
  • Puskesmas Cangkuang
  • Puskesmas Cibeunying
  • Puskesmas Cibiru Hilir
  • Puskesmas Cicalengka
  • Puskesmas Cikalong
  • Puskesmas Cikancung
  • Puskesmas Cikaro
  • Puskesmas Cilengkrang
  • Puskesmas Cileunyi
  • Puskesmas Ciluluk
  • Puskesmas Cimenyan
  • Puskesmas Cinunuk
  • Puskesmas Ciparay
  • Puskesmas Cipedes
  • Puskesmas Ciwidey
  • Puskesmas Dayeuhkolot
  • Puskesmas Ibun
  • Puskesmas Jelekong
  • Puskesmas Katapang
  • Puskesmas Kertasari
  • Puskesmas Kiangroke
  • Puskesmas Kopo
  • Puskesmas Kutawaringin
  • Puskesmas Linggar
  • Puskesmas Majalaya
  • Puskesmas Margaasih
  • Puskesmas Margahayu Selatan
  • Puskesmas Nagrak
  • Puskesmas Nagreg
  • Puskesmas Nanjung Mekar
  • Puskesmas Pacet
  • Puskesmas Padamukti
  • Puskesmas Pakutandang
  • Puskesmas Pameungpeuk
  • Puskesmas Panca
  • Puskesmas Pangalengan
  • Puskesmas Paseh
  • Puskesmas Pasir Jambu
  • Puskesmas Rahayu
  • Puskesmas Rancabali
  • Puskesmas Rancaekek
  • Puskesmas Rancamanyar
  • Puskesmas Rawabogo
  • Puskesmas Sangkan Hurip
  • Puskesmas Santosa
  • Puskesmas Sawahlega
  • Puskesmas Solokan Jeruk
  • Puskesmas Soreang
  • Puskesmas Sudi
  • Puskesmas Sugihmukti
  • Puskesmas Sukajadi
  • Puskesmas Sukamanah
  • Puskesmas Sumbersari
  • Puskesmas Wangisagara
  • Puskesmas Warnasari

(Baca Juga: Daftar Rumah Sakit di Jakarta untuk Vaksinasi Covid-19)

Nah, itu dia beberapa informasi seputar daftar layanan kesehatan seperti puskesmas, rumah sakit di Bandung untuk vaksinasi Covid-19.

Adapun seperti yang dikatakan sebelumnya bahwa adanya vaksinasi ini, bukan berarti penerimanya langsung kebal terhadap virus Covid-19.

Di sini, penerima vaksin, harus tetap menjalankan protokol kesehatan, menjalankan gaya hidup sehat, dan tidak lupa memiliki proteksi tambahan, berupa asuransi kesehatan.

Asuransi kesehatan, bisa dimiliki oleh siapa saja, baik pribadi maupun sekelurga. Asuransi kesehatan juga sangat bermanfaat, untuk meminimalisir risiko jatuh sakit, hingga kerugian finansial.

Adapun, tempat pengajuan asuransi kesehatan, bisa kamu lakukan melalui CekAja.com, secara online. Jadi, kamu bisa mengajukan, dari rumah kapan saja.

CekAja.com sendiri juga menyediakan banyak produk asuransi kesehatan, dari berbagai perusahaan asuransi kesehatan ternama di Indonesia.

Jadi, tunggu apa lagi? Sebelum sakit, yuk miliki segera dan ajukan asuransi kesehatan terbaik pilihan kamu, hanya di CekAja.com.