Diskon Belanja Online Dengan Kartu Kredit Bank Mayapada Untuk Warnai Hari Imlek

Perayaan Hari Tahun Baru Imlek 2020 atau Chinese New Year, akan segera tiba. Itu artinya, kamu dan keluarga harus menyiapkan segala kebutuhan, untuk merayakannya dengan suka cita.

Nah, untuk membeli semua kebutuhanmu di hari spesial ini, Bank Mayapada memberikan promo menarik, berupa diskon belanja online dengan pembayaran menggunakan kartu kredit Bank Mayapada.

Diskon Belanja Online Dengan Kartu Kredit Bank Mayapada Untuk Warnai Hari Imlek

Seperti hari-hari besar lainnya, dalam perayaan Imlek, tentunya kamu harus menyiapkan beberapa barang yang wajib ada di rumah. Jika saat Natal kamu membutuhkan pohon Natal, beserta hiasannya, bagaimana dengan Imlek? Berikut 8 barang yang wajib ada saat perayaan Imlek:

  • Lampion
  • Angpao
  • Makanan khas Imlek seperti kue keranjang, kue bulan, jiaozi, jeruk mandarin, manisan, dan lain-lain
  • Pakaian Baru
  • Petasan dan Kembang Api
  • Lilin Imlek
  • Pernak-pernik atau Hiasan Bernuansa Merah
  • Pohon Mei Hua

Itulah beberapa kebutuhan Imlek, yang setidaknya wajib ada di rumahmu. Selain bisa memberikan nuansa Tahun Baru Imlek yang berbeda, barang-barang wajib tersebut juga sangat mudah ditemukan, terutama di toko online.

Sehingga, bagi kamu yang tidak punya banyak waktu untuk membeli kebutuhan Imlek, yang tinggal beberapa hari lagi, kamu bisa membelinya di toko online. Selain mudah dan praktis, metode pembayarannya juga beragam, termasuk dengan menggunakan kartu kredit.

Terlebih, berbelanja online menggunakan kartu kredit, juga akan memberikanmu banyak keuntungan, seperti yang diberikan kartu kredit Bank Mayapada, untuk warnai hari Imlek mu di tahun 2020 ini.

Setidaknya ada dua e-commerce ternama Indonesia, yang bekerja sama dengan kartu kredit Bank Mayapada, dimana akan memberikan spesial promo, untuk nasabah setia Bank Mayapada.

Dua e-commerce ternama yang bekerja sama dengan kartu kredit Bank Mayapada adalah Tokopedia dan JD.ID. Dimana masing-masing e-commerce akan memberikan promo diskon khusus, untuk memperingati Chinese New Year. Jadi jangan sampai ketinggalan momen menarik ini ya, dan jangan lupa catat tanggalnya!

Penasaran, apa saja promo diskon belanja online yang diberikan kartu kredit Bank Mayapada, di Tahun Baru Imlek 2020 ini? Yuk cek informasi detailnya berikut ini:

1. Festival Belanja Hoki Tokopedia

Festival Belanja Hoki Tokopedia

Promo diskon belanja online dengan kartu kredit Bank Mayapada, yang pertama adalah Festival Belanja Hoki Tokopedia.

Dimana kamu yang sering belanja online di Tokopedia, bisa mendapatkan berbagai promo menarik, jika melakukan pembayaran dengan kartu kredit Bank Mayapada. Berikut informasi lengkapnya:

  • Periode promo diskon Festival Belanja Hoki Tokopedia: Mulai tanggal 13 – 26 Januari 2020
  • Mekanisme: Diskon 8% maksimum Rp 188.000 dengan minimum transaksi Rp1.880.000
  • Link : http://tkp.me/mayapadacuan
  • Kode Voucher : MAYAPADACUAN
  • Kuota: 18 per hari.

2. Chinese New Year JD.ID

Chinese New Year JD.ID - Diskon Belanja Online Dengan Kartu Kredit Bank Mayapada Untuk Warnai Hari Imlek

Promo diskon belanja online dengan kartu kredit Bank Mayapada, yang kedua adalah Chinese New Year JD.ID. E-commerce yang mempunyai tagline ‘dijamin ORI’ ini juga menawarkan promo diskon belanja online, yang tidak kalah menarik loh.

Namun, dengan syarat melakukan pembayaran dengan kartu kredit Bank Mayapada. Berikut informasi lengkapnya:

  • Periode promo diskon Chinese New Year JD.ID: 13 – 26 Januari 2020
  • Mekanisme : Diskon 8% maksimum Rp 188.000,- dengan minimum transaksi Rp1.888.000,-
  • Link : http://bit.ly/jdBmCny
  • Kode Voucher : Tidak menggunakan kode voucher
  • Kuota 18 per hari.

Bagaimana, belanja online menggunakan kartu kredit Bank Mayapada sangat menguntungkan bukan? Selain banyak menawarkan promo menarik, khususnya di Tahun Baru Imlek 2020 ini, kartu kredit Bank Mayapada juga memiliki banyak fitur menarik lainnya, yang bisa kamu gunakan.

Nah, untuk mengetahui informasi lebih lengkapnya, terkait kartu kredit Bank Mayapada, kamu bisa cek melalui situs perbandingan Cekaja.com.

Selain itu, di situs Cekaja.com kamu juga bisa sekaligus mengajukan kartu kredit Bank Mayapada secara online, kapan saja, dimana saja dengan mudah.

Yuk, ajukan kartu kredit Bank Mayapada sekarang juga, hanya di Cekaja.com, agar kamu bisa menikmati promo diskon khusus Chinese New Years 2020.