5 Reaksi Ketika Mobilmu Ditabrak Motor dari Belakang

Pernahkah kamu ketika mengendarai mobil tiba-tiba ditabrak dari belakang oleh motor? Jika kamu pengendara mobil di kota besar, apalagi Jakarta, tentu akan keluar kata “sering” ketika menjawab pertanyaan tersebut. Jika mobilmu miliki asuransi kendaraan, tentu akan tenang-tenang saja. Tapi bagaimana jika tidak?

Padatnya kendaraan di jalanan bukan hal yang tabu lagi buat warga kota besar seperti Jakarta. Semakin padat jumlah kendaraan, makin besar juga risiko yang harus ditanggung oleh pengendara jalan.

Meski sudah hati-hati saat mengemudi, tetap saja ada kemungkinan yang bisa menimpa kendaraanmu. Mulai dari menyenggol pohon atau benda di jalan, sampai tabrakan dengan kendaraan lain. (Baca juga:  7 Risiko yang Menghantui Pemilik Kendaraan Pribadi)

Pertanyaannya, apa kamu sudah siap jika kendaraan kesayanganmu mengalami kecelakaan seperti orang-orang ini? Bagaimana reaksimu ketika ada kendaraan lain yang tak sengaja menabrak? Marah-marah, pasrah, atau malah tenang-tenang saja seperti digambarkan dalam video CekAja.com di bawah ini. Tonton yuks…!

Berkendara lebih tenang jika kamu miliki asuransi kendaraan. Daftar langsung di sini.