INFOGRAFIS: 5 Cara Sehatkan Keuangan Usai Lebaran

Lebaran identik dengan berkumpul, bersantap dan berlibur bersama keluarga besar. Pengeluaran pun biasanya lebih besar dari hari lainnya. Apalagi, ada pula tradisi membagikan uang kepada saudara yang lebih muda dan para keponakan. Nah, bagaimana cara mengembalikan kesehatan keuangan usai Lebaran? Cek di sini.

Nah, itulah beberapa cara untuk kembali menyehatkan keuangan Anda usai Lebaran. Jika ingin lebih bijak dalam mengatur keuangan, sisihkan sebagian dana Anda untuk investasi, agar uang ikut “bertumbuh” sebagai cadangan.